BERITA UNIK BERITA VIRAL

5 Ciri-ciri Suami yang Takut Kehilangan Istrinya

5 Ciri-ciri Suami yang Takut Kehilangan Istrinya

PINOQQ Lounge – Sebenarnya, seorang suami yang amat takut kehilangan istrinya merupakan sebuah hal yang wajar. Ketika seorang begitu mencintai sosok istri yang telah dinikahinya, maka sudah tentu ia akan merasa takut kehilangan.

Suami yang mencintai istrinya, akan melakukan berbagai upaya agar keluarganya selalu harmonis. Sebagai seorang istri, jangan pernah lupa untuk menghargai setiap usahanya, ya. POKER

Namun, pernah terlintas dalam benakmu seperti apa ciri-ciri suami yang takut kehilangan istrinya, nggak? Nah, guna menyudahi rasa penasaran kamu, Popbela telah merangkum selengkapnya hanya untukmu.

Disimak, ya! Siapa tahu, dengan begini kamu dapat semakin bersyukur karena nggak salah dalam memilih pasangan hidup.

1. Sering kali memberimu kejutan atau hadiah secara tiba-tiba

Selain itu, seorang suami yang takut kehilangan istrinya juga kerap membuatmu merasa teristimewa, lho. Salah satunya adalah dengan memberi kejutan atau hadiah secara tiba-tiba!

Tak harus memiliki nilai yang begitu mahal, pemberian dari suami yang benar-benar mencintaimu biasanya akan selalu memiliki makna khusus. Misalnya seperti sesuatu hal yang telah lama kamu inginkan. Wah, manis dan romantis sekali.

2. Nggak malu untuk mengalah

Sering kali, cara ini dilakukan oleh suami untuk menghindari konflik. Dengan begitu, sebuah permasalahan dapat lebih mudah untuk terselesaikan tanpa pertengkaran yang berarti.

Hanya sosok pasangan yang punya kontrol diri tingkat tinggi yang dapat bertindak sebijaksana ini. Namun, jangan sesekali bermain-main dengan kesabaran suami hanya karena ia kerap memilih untuk mengalah, ya.

3. Selalu siap memenuhi kebutuhan kamu

Tak perlu berpikir terlalu lama, seorang lelaki yang amat takut kehilangan istrinya akan selalu siap memenuhi kebutuhan kamu. Meski terkadang apa yang kamu butuhkan tidaklah penting, ia akan selalu mengusahakan yang terbaik untuk mewujudkannya.

Baca Juga : Cinta Itu Tak Akan Kamu Temukan dalam Perselingkuhan

Padahal sebenarnya, kesungguhan hati suami jauh lebih berharga di mata kamu daripada sesuatu yang ia beri, ‘kan?

4. Kamu adalah prioritas utama dalam hidupnya

Biasanya, sosok suami yang takut kehilangan istrinya akan selalu menjadikan kamu sebagai prioritasnya dalam hidup. Tentu saja, ia akan berusaha untuk selalu ada ketika kamu membutuhkannya.

Bahkan, di tengah-tengah kesibukannya dalam bekerja sekalipun! Perilaku semacam ini tidak lain ditujukan untuk membuktikan besarnya cinta yang ia miliki untukmu sebagai seorang istri.

5. Cemburu saat kamu dekat dengan lelaki lain

Ya, cemburu saat kamu dekat dengan lelaki lain juga merupakan salah satu ciri dari suami yang takut kehilangan istrinya. Ini berarti suami kamu amat takut jika perempuan paling berharga dalam hidupnya tak lagi cinta dan memilih pergi.

Meski begitu, jangan samakan hal semacam ini dengan sikap posesif atau mengekang, ya. Keduanya jelas berbeda, Bela.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *