BERITA UNIK

Putri Rapunzel yang Berambut Panjang

PINOQQ  – Putri Rapunzel yang Berambut Panjang. Membacakan dongeng adalah cara yang banyak dilakukan orangtua untuk mengisi waktu luang bersama anak. Mama mungkin juga suka membacakan dongeng saat menjelang waktu tidur si Kecil, bukan?

Di sebuah negeri yang jauh, hiduplah seorang suami istri yang sangat ingin memiliki bayi perempuan

Pada suatu waktu hiduplah sepasang suami istri di sebuah negeri yang jauh. Mereka tidak memiliki anak, tetapi mereka sangat ingin memiliki seorang bayi perempuan.

Dalam beberapa waktu yang singkat, istrinya tersebut mengandung seorang bayi perempuan.

Suatu hari, ketika istrinya itu melihat keluar dari jendela, ia melihat penjaga selada yang indah di sebelah rumahnya. Sejak saat itu, ia tidak bisa memikirkan hal lain selain memakan selada itu.

Sang suami diam-diam mengambil selada di kebun milik penyihir

Sang suami mengumpulkan seluruh kekuatannya dan memanjat tembok untuk memasuki taman. Ia kemudian mengambil segenggam selada untuk istrinya. Sang istri sangat senang dan merasa sedikit lebih baik..Daftar Slot PKV

Tapi sayangnya segenggam tidak cukup untuknya.

Keesokan harinya, sang suami kembali mendatangi rumah penyihir untuk mengambil selada. Tapi kali ini penyihir diam-diam memerhatikannya.

Rapunzel tumbuh menjadi perempuan yang menawan dengan rambutnya yang panjang

Setelah beberapa bulan, bayi itu lahir. Saat itu juga sang penyihir datang dan membawa bayi itu pergi. Ia menamai bayi itu “Rapunzel”.

Sang penyihir kemudian merawat gadis itu hingga remaja.

Ketika Rapunzel berusia 16 tahun, ia menjadi gadis muda yang sangat menawan. Penyihir itu menempatkannya di menara tinggi dan tengah hutan. Tetapi menara ini tidak memiliki tangga, dan hanya ada satu jendela kecil di bagian paling atas.

Seorang pangeran datang ke menara setelah mendengar suara merdu Rapunzel

Suatu hari seorang pangeran datang ke hutan untuk berburu, dan ia mendengar suara nyanyian yang indah jauh ditengah hutan.

“Betapa indahnya suara itu” kata sang pangeran.

Dia bertanya-tanya siapa yang mengeluarkan suara merdu itu, dan mengendarai kudanya menuju sumber suara.

Putri Rapunzel yang Berambut Panjang

Rapunzel dan pangeran bertemu, mereka kemudian menjadi dekat tanpa sepengetahuan penyihir

Saat itu juga, Rapunzel melihat orang lain selain Mamanya pertama kali dalam hidupnya. Namun ini juga yang membuat Rapunzel sedikit takut.

“Kamu bukan Mamaku, mengapa kamu datang ke sini?” kata Rapunzel.

“Tidak ada alasan bagimu untuk takut, aku mendengarmu bernyanyi dan jatuh cinta dengan suaramu. Aku hanya ingin untuk melihat siapa yang bernyanyi” kata pangeran itu.

Rapunzel sangat menyukai apa yang dikatakan pangeran itu, dan tidak takut lagi.

Penyihir menghukum Rapunzel karena diam-diam bertemu dengan pangeran di menara

Tetapi suatu hari Rapunzel membuat kesalahan besar, dan secara tidak sengaja menyebutkan bahwa pangeran memanjat rambutnya lebih cepat dari Mamanya tersebut.

“Pangeran siapa?!” tanya penyihir pada Rapunzel. 

Saat itu penyihir menyadari bahwa ada sesuatu yang mencurigakan, dan mulai berteriak pada Rapunzel karena tidak bisa menahan amarahnya.

BACA JUGA :Bawang Merah Dan Bawang Putih

Dengan mata yang luka, pangeran berusaha menemukan Rapunzel di gurun

Pangeran menyelamatkan diri dengan berlari ke sekitar hutan. Ia juga mencari Rapunzel, meski air mata di matanya terus mengalir.

Selama beberapa hari, pangeran memakan buah-buahan liar yang ia temukan di hutan. Pangeran berjalan begitu jauh, sehingga akhirnya sampai di gurun tempat Rapunzel tinggal.

Tiba-tiba sesuatu yang tidak terduga terjadi. Pangeran mendengar suara yang nyanyian merdu. Ia langsung mengenali pemilik suara tersebut, dan tentu saja itu adalah suara Rapunzel!

SUMBER : PINOQQLOUNGE 

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *