Ini Penyebab Utama Terjadinya Katarak
BERITA KESEHATAN

Ini Penyebab Utama Terjadinya Katarak

Ini Penyebab Utama Terjadinya Katarak

PinoQQLounge | Mata adalah jendela dunia. Kita tidak akan pernah menyadari pentingnya mata sampai kita berada dalam situasi yang membutuhkan penglihatan yang tajam. Ini Penyebab Utama Terjadinya Katarak

Banyak sekali masalah yang menyebabkan gangguan pada mata Anda. Satu permasalahan yang paling sering terjadi adalah katarak. Katarak terjadi saat protein terkumpul di lensa mata Anda dan membuat pandangan Anda menjadi kabur. Katarak merupakan penyebab umum terjadinya kebutaan.

Secara biologis, umur menjadi penyebab umum terjadinya katarak, tetapi pada saat yang sama banyak faktor lain yang menyebabkan perubahan pada kesehatan mata Anda. Katarak dapat menyebabkan perubahan pola kehidupan normal Anda, bahkan menyebabkan pada kondisi yang paling parah dapat menyebabkan kebutaan.

Berita baiknya adalah katarak dapat diobati hanya dengan tindakan pembedahan ringan. Penegakan diagnosa katarak sangat penting untuk mendapatkan pengobatan lebih awal. Bersamaan dengan itu, penting untuk kita mengetahui bagaimana mencegah katarak. Berikut merupakan penyebab umum terjadinya katarak pada orang dewasa.

Usia

Usia merupakan penyebab umum  dari katarak. Protein dari lensa mata akan mengalami penebalan seiring dengan perkembangan usia. Ada banyak penyakit lain yang berkaitan dengan usia, misalnya diabetes dan hipertensi, yang juga memberikan kontribusi terhadap tingkat percepatan perkembangan penyakit. Faktor lingkungan juga memainkan peranan penting dalam berkembangnya katarak. PokerOnline

Trauma

Trauma merupakan salah satu penyebab terjadinya kartarak pada orang dewasa. Trauma dapat menyebabkan pembengkakan, penebalan dan timbulnya warna putih pada lensa mata. Warna putih yang terlihat pada lensa mata inilah yang akan menegakkan diagnosa katarak. Kerusakan yang terjadi pada lensa bergantung pada beratnya trauma yang terjadi.

Genetik

Genetik juga memainkan peranan yang menyebabkan terjadinya katarak. Kelainan kromosom dapat menyebabkan katarak pada usia muda.

Penyakit kulit

Karena kulit dan mata berasal dari sumber embrio yang sama maka penyakit yang terjadi pada kulit Anda dapat juga menjadi gangguan pada mata Anda. Beberapa penyakit kulit seperti eksim, dermatitis ektopik dan pempigus dapat menyebabkan terjadinya katarak di mata.

Infeksi

Beberapa penyakit infeksi seperti lepra, toksoplasmosis dan sistiserkosis ternyata diasosiasikan dengan perkembangan katarak pada mata.

Diabetes

Salah satu penyebab katarak paling banyak terjadi pada orang dewasa adalah katarak. Jika Anda menderita diabetes, maka penting untuk Anda melakukan pemeriksaan mata secara teratur untuk mengetahui secara dini munculnya katarak.

Obat-obatan

Obat-obatan seperti kortikosteroid telah terbukti berperan dalam perkembangan katarak.

Dengan mengetahui penyebab dari katarak akan lebih baik untuk kita agar kita dapat melakukan tindakan pencegahan dan pengobatan lebih cepat.

BACA JUGA : 10 Manfaat Beras Coklat Bagi Kesehatan


Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *